Keberhasilan Wirausaha - Restya's Way

Kamis, 29 November 2018

Keberhasilan Wirausaha

a. Faktor-faktor pendukung keberhasilan wirausaha
   ada beberapa faktor-faktor pendukung keberhasilan wirausaha, di antaranya :
   1) Faktor manusia
   2) Faktor keuangan
   3) Faktor organisasi
   4) Faktor mengatur usaha
   5) Faktor pemasaran

b. Langkah-langkah untuk menjadi wirausahawan yang sukses
    berikut ini langkah-langkah untuk menjadi wirausahawan yang sukses
    1) Ada visi dan tujuan yang jelas.
    2) Bersedia untuk mengambil risiko uang dan waktu.
    3) Terencana dan teroganisir.
    4) Kerja keras sesuai dengan tingkatan kepentingannya.
    5) Mengembangkan hubungan yang baik dengan karyawan, pelanggan, pemasok, dan lainnya.

    Menurut W. Keith Schilit, ada delapan hal yang membuat usaha atau bisnis meraih kesuksesan atau keberhasilan, yaitu:
    1) Peluang pasar yang baik.
    2) Keunggulan persaingan.
    3) Kualitas barang/jasa.
    4) Inovasi yang berproses.
    5) Dasar budaya perusahaan.
    6) Menghargai pelanggan dan pegawai.
    7) Manajemen yang berkualitas.
    8) Dukungan modal yang kuat.


Tidak ada komentar:

@way2themes